Inspirasi Desain Kamar Mandi dengan Keramik Hexagon Bikin Rumah Makin Estetis
Baru mendengar dan melihat keberadaan lantai hexagon? Wah, kamu ketinggalan zaman, nih! Padahal lantai hexagon atau lantai hexagonal sudah dikenal cukup lama sejak abad ke-17. Dari abad ke-17 sampai ke-18 motif…